Detail Cantuman

PENERAPAN TERAPI OTOGENIK DALAM MENURUNKAN NYERI PADA LANSIA DENGAN HIPERTENSI DI DESA TANJUNG GUNUNG TAHUN 2023

PENERAPAN TERAPI OTOGENIK DALAM MENURUNKAN NYERI PADA LANSIA DENGAN HIPERTENSI DI DESA TANJUNG GUNUNG TAHUN 2023


ABSTRAK
Penerapan Terapi Otogenik Dalam Menurunkan Nyeri Pada Pasien Lansia Dengan Hipertensi Di Desa Tanjung Gunung tahun 2023
Ozy Juliarviko, Ns. Kartika, S. Kep., M. Sc, Ns. Tajudin, MM
Program Studi Diploma III Keperawatan Politeknik Kesehatan Kementrian Kesehatan Republik Indonesia Pangkalpinang
Gmail: ozyjuliarviko19072002@gmail.com
Latar belakang : Hipertensi adalah suatu keadaan dimana terjadi peningkatan tekanan darah sistol lebih dari 140 mmHg atau tekanan diastol lebih dari 90 mmHg. Keluhan yang sering muncul pada hipertensi antara lain nyeri kepala, gelisah, jantung berdebar-debar, pusing, penglihatan kabur, rasa sesak di dada dan mudah lelah. Penatalaksanaan nyeri kepala dengan cara non farmakologi yaitu dengan melakukan Terapi Otogenik. Tujuan : Menerapkan Terapi Otogenik Dalam Menurunkan Nyeri Pada Pasien Lansia Dengan Hipertensi Di Desa Tanjung Gunung. Metode : Studi kasus dengan penerapan Terapi Otogenik Untuk Menurunkan Tingkat Nyeri Kepala Pada Lansia Penderita Hipertensi dengan pendekatan asuhan keperawatan. Hasil : Setelah dilakukan Terapi Otogenik pada subjek nyeri kepala hipertensi selama 3 hari kedua subjek mengalami penurunan, subjek 1dari nyeri sedang (skala nyeri 4) ke nyeri ringan (skala nyeri 2) dan subjek 2 dari nyeri sedang (skala nyeri 4) ke nyeri ringan (skala nyeri 1) dan perbandingan hasil studi literature jurnal. Kesimpulan : Terapi Otogenik dapat menurunkan tingkat nyeri kepala pada lansia penderita hipertensi. Kata Kunci: Otogenik, Nyeri Kepala, Lansia, Hipertensi


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab OZY JULIARVIKO
Pengarang OZY JULIARVIKO - Personal Name (Pengarang)
Ns. Kartika, S. Kep., M. Sc - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Ns. Tajudin, S.Kep.,MM - Personal Name (Dosen Pembimbing 2)
Edisi
No. Panggil 610.7301 JUL 2023
Subyek Lansia
Hipertensi
nyeri kepala
Klasifikasi 610.7301
Judul Seri
GMD
Bahasa English
Penerbit Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang
Tahun Terbit 2023
Tempat Terbit Poltekkes Pangkalpinang
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik KARYA TULIS ILMIAH


Citation

OZY JULIARVIKO. (2023).PENERAPAN TERAPI OTOGENIK DALAM MENURUNKAN NYERI PADA LANSIA DENGAN HIPERTENSI DI DESA TANJUNG GUNUNG TAHUN 2023().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang

OZY JULIARVIKO.PENERAPAN TERAPI OTOGENIK DALAM MENURUNKAN NYERI PADA LANSIA DENGAN HIPERTENSI DI DESA TANJUNG GUNUNG TAHUN 2023().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang,2023.

OZY JULIARVIKO.PENERAPAN TERAPI OTOGENIK DALAM MENURUNKAN NYERI PADA LANSIA DENGAN HIPERTENSI DI DESA TANJUNG GUNUNG TAHUN 2023().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang,2023.

OZY JULIARVIKO.PENERAPAN TERAPI OTOGENIK DALAM MENURUNKAN NYERI PADA LANSIA DENGAN HIPERTENSI DI DESA TANJUNG GUNUNG TAHUN 2023().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang,2023.

 



Homepage Info

Welcome To SETIADI (Senayan Sistem Elektronik Tesis dan Disertasi) Online Public Access Catalog (OPAC). Use OPAC to search collection in our library.

Media Sosial / Kanal

Facebook PERPUSTAKAAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Official
Youtube PERPUSTAKAAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Official
Instagram PERPUSTAKAAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Official

Address

Developer SETIADI Basecamp
Kp Kebon Kopi Kav 37 Rt 8 Rw 4
Kelurahan Pondok Betung, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan
E: admin@slimsetd.id