Detail Cantuman

PENERAPAN TERAPI OKUPASI MENGGAMBAR TERHADAP PENINGKATAN PERILAKU HARGA DIRI RENDAH DI RSJD Dr. SAMSI JACOBALIS DAERAH PROVINSI BANGKA BELITUNG TAHUN 2023

PENERAPAN TERAPI OKUPASI MENGGAMBAR TERHADAP PENINGKATAN PERILAKU HARGA DIRI RENDAH DI RSJD Dr. SAMSI JACOBALIS DAERAH PROVINSI BANGKA BELITUNG TAHUN 2023


Penerapan Terapi Okupasi Menggambar Terhadap Peningkatan Perilaku Harga Diri Rendah di RSJD Dr. Samsi Jacobalis Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2023
Adila Sefitri, Ns. Abdul Kadir Hasan, S.ST, M Kes, Ns. Tajudin, S.Kep., MM.
Program Studi Diploma III Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang
Email : adilasefitri08@gmail.com
ABSTRAK
Latar belakang Harga diri rendah merupakan perasaan rendah diri, tidak berharga dan tidak memiliki kemampuan apapun, hal ini disebabkan oleh banyak faktor diantaranya kejadian bullying, pernah mengalami kekerasan dan lain sebagainya (Mustofa et al, 2022). Gangguan harga diri rendah biasanya terjadi jika seseorang kehilangan rasa kasih sayang, perlakuan orang lain yang mengancam dan hubungan interpersonal yang buruk. Tujuan studi kasus untuk mendapatkan gambaran mengenai Penerapan Terapi Okupasi Menggambar Terhadap Peningkatan Perilaku Harga Diri Rendah Di Rumah Sakit Jiwa Provinsi Bangka Belitung Tahun 2023. Desain penelitian ini menggunakan rancangan studi kasus deskriptif dengan jumlah 2 partisipan partisipan harga diri rendah kronik. Metode pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, metode pengukuran, dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini yaitu terdapat hasil dari Pre-test dan Post-test partisipan 1 dan partisipan 2 terjadi peningkatan pada harga diri partisipan yaitu hasil Pre-test partisipan 1 mendapatkan total skor 23 dengan intepretasi partisipan berada dalam tahap self esteem rendah dan hasil Post-test partisipan 1 mendapatkan total skor 25 dengan intepretasi partisipan masih berada dalam tahap self esteem rendah. Sedangkan hasil Pre-test partisipan 2 mendapatkan total skor 19 dengan intepretasi partisipan berasa dalam tahap self esteem rendah dan hasil Post-test partisipan 2 mendapatkan total skor 24 dengan intepretasi partisipan masih berada dalam tahap self esteem rendah. Kesimpulan dalam penelitian ini bahwa Penerapan Terapi Okupasi Menggambar Terhadap Peningkatan Perilaku Harga Diri Rendah terbukti dapat meningkatkan harga diri seseorang.
Kata Kunci : Harga Diri Rendah, Terapi Okupasi Menggambar, Rosernberg Self Esteem Scale


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Adila Sefitri
Pengarang Adila Sefitri - Personal Name (Pengarang)
Ns. Abdul Kadir Hasan, SST, M. Kes - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Ns. Tajudin, S.Kep.,MM - Personal Name (Dosen Pembimbing 2)
Edisi
No. Panggil 610.7301 SEF 2023
Subyek Terapi Okupasi
menggambar
Klasifikasi 610.7301
Judul Seri
GMD
Bahasa English
Penerbit Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang
Tahun Terbit 2023
Tempat Terbit Poltekkes Pangkalpinang
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik KARYA TULIS ILMIAH


Citation

Adila Sefitri. (2023).PENERAPAN TERAPI OKUPASI MENGGAMBAR TERHADAP PENINGKATAN PERILAKU HARGA DIRI RENDAH DI RSJD Dr. SAMSI JACOBALIS DAERAH PROVINSI BANGKA BELITUNG TAHUN 2023().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang

Adila Sefitri.PENERAPAN TERAPI OKUPASI MENGGAMBAR TERHADAP PENINGKATAN PERILAKU HARGA DIRI RENDAH DI RSJD Dr. SAMSI JACOBALIS DAERAH PROVINSI BANGKA BELITUNG TAHUN 2023().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang,2023.

Adila Sefitri.PENERAPAN TERAPI OKUPASI MENGGAMBAR TERHADAP PENINGKATAN PERILAKU HARGA DIRI RENDAH DI RSJD Dr. SAMSI JACOBALIS DAERAH PROVINSI BANGKA BELITUNG TAHUN 2023().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang,2023.

Adila Sefitri.PENERAPAN TERAPI OKUPASI MENGGAMBAR TERHADAP PENINGKATAN PERILAKU HARGA DIRI RENDAH DI RSJD Dr. SAMSI JACOBALIS DAERAH PROVINSI BANGKA BELITUNG TAHUN 2023().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang,2023.

 



Homepage Info

Welcome To SETIADI (Senayan Sistem Elektronik Tesis dan Disertasi) Online Public Access Catalog (OPAC). Use OPAC to search collection in our library.

Media Sosial / Kanal

Facebook PERPUSTAKAAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Official
Youtube PERPUSTAKAAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Official
Instagram PERPUSTAKAAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Official

Address

Developer SETIADI Basecamp
Kp Kebon Kopi Kav 37 Rt 8 Rw 4
Kelurahan Pondok Betung, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan
E: admin@slimsetd.id