Detail Cantuman

EVALUASI PENGELOLAAN OBAT TAHAP PERENCANAAN DAN PENGADAAN DI GUDANG FARMASI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. H. MARSIDI JUDONO TANJUNGPANDAN TAHUN 2019

EVALUASI PENGELOLAAN OBAT TAHAP PERENCANAAN DAN PENGADAAN DI GUDANG FARMASI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. H. MARSIDI JUDONO TANJUNGPANDAN TAHUN 2019


EVALUASI PENGELOLAAN OBAT TAHAP PERENCANAAN DAN PENGADAAN DI GUDANG FARMASI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. H. MARSIDI JUDONO TANJUNGPANDAN TAHUN 2019

Sri Lestari
194840134 RPL
Program Studi Farmasi Poltekkes Kemenkes Pangkalpinang

INTISARI

Perencanaan dan pengadaan obat merupakan bagian penting dalam tahap pengelolaan obat di Instalasi Farmasi Rumah Sakit. Perencanaan kebutuhan obat merupakan kegiatan untuk menentukan jumlah dan periode pengadaan sesuai hasil kegiatan pemilihan untuk menjamin terpenuhinya kriteria tepat jenis, tepat jumlah, tepat waktu dan efisien. Pengadaan yang efektif harus menjamin ketersediaan, jumlah, dan waktu yang tepat dengan harga yang terjangkau dan sesuai standar mutu.
Penelitian ini merupakan penelitian yang bersifat evaluatif bertujuan untuk melihat efisiensi pengelolaan obat dengan standar efisiensi pada tahap perencanaan dan pengadaan. Analisis dilakukan dengan mengevaluasi indikator-indikator perencanaan dan pengadaan serta membandingkan dengan standar nilai yang ada X berdasarkan Pudjianingsih 2006 dan Depkes 2008.
Hasil yang didapatkan berdasarkan indikator pada tahap perencanaan untuk indikator persentase modal atau dana yang tersedia dengan keseluruhan dana yang sesungguhnya dibutuhkan adalah 100%. Persentase Perbandingan antara jumlah item obat yang ada dalam perencanaan dengan jumlah item obat dalam kenyataan pemakaian adalah 88%. Indikator Perbandingan antara jumlah barang dalam tiap item obat dalam perencanaan dengan jumlah barang pada item tersebut dalam kenyataan pemakaian 94,08%. Hasil indikator pengadaan, untuk indikator persentase alokasi dana pengadaan obat sebesar 17,26%. Persentase kategori frekuensi pengadaan tiap item obat pertahun menunjukkan kurang dari 12 kali. Indikator frekuensi tertundanya pembayaran oleh rumah sakit terhadap waktu yang disepakati adalah 0%.

Kata kunci: Pengelolaan Obat, Perencanaan, Pengadaan, Indikator Pengelolaan Obat.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab SRI LESTARI
Pengarang SRI LESTARI - Personal Name (Pengarang)
Lana Sari, M.Sc., Apt - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Zahriah, M.Farm - Personal Name (Dosen Pembimbing 2)
Edisi
No. Panggil 018 FIT 2020
Subyek pengelolaan obat
Pengadaan
perencanaan obat
Indikator Pengelolaan Obat
Klasifikasi
Judul Seri
GMD
Bahasa English
Penerbit Prodi DIII Farmasi Poltekkes Pangkalpinang
Tahun Terbit 2020
Tempat Terbit Poltekkes Pangkalpinang
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik Karya Tulis Ilmiah


Citation

SRI LESTARI. (2020).EVALUASI PENGELOLAAN OBAT TAHAP PERENCANAAN DAN PENGADAAN DI GUDANG FARMASI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. H. MARSIDI JUDONO TANJUNGPANDAN TAHUN 2019().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Farmasi Poltekkes Pangkalpinang

SRI LESTARI.EVALUASI PENGELOLAAN OBAT TAHAP PERENCANAAN DAN PENGADAAN DI GUDANG FARMASI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. H. MARSIDI JUDONO TANJUNGPANDAN TAHUN 2019().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Farmasi Poltekkes Pangkalpinang,2020.

SRI LESTARI.EVALUASI PENGELOLAAN OBAT TAHAP PERENCANAAN DAN PENGADAAN DI GUDANG FARMASI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. H. MARSIDI JUDONO TANJUNGPANDAN TAHUN 2019().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Farmasi Poltekkes Pangkalpinang,2020.

SRI LESTARI.EVALUASI PENGELOLAAN OBAT TAHAP PERENCANAAN DAN PENGADAAN DI GUDANG FARMASI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. H. MARSIDI JUDONO TANJUNGPANDAN TAHUN 2019().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Farmasi Poltekkes Pangkalpinang,2020.

 



Homepage Info

Welcome To SETIADI (Senayan Sistem Elektronik Tesis dan Disertasi) Online Public Access Catalog (OPAC). Use OPAC to search collection in our library.

Media Sosial / Kanal

Facebook PERPUSTAKAAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Official
Youtube PERPUSTAKAAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Official
Instagram PERPUSTAKAAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Official

Address

Developer SETIADI Basecamp
Kp Kebon Kopi Kav 37 Rt 8 Rw 4
Kelurahan Pondok Betung, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan
E: admin@slimsetd.id