ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK PADA NY. J DAN N.D YANG MENDERITA ULKUS DIABETES MELITUS DENGAN MASALAH GANGGUAN MOBILITAS FISIK DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS AIR SAGA KABUPATEN BELITUNG
ADE SANDRA MAMOLA - Personal Name (Pengarang)
English
2019
Poltekkes Belitung : Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Belitung
Ulkus diabetes melitus merupakan luka terbuka pada permukaan kulit yang terjadi karena gula darah yang terlalu tinggi. Angka kunjungan di UPT Puskesmas Air Saga dengan penyakit diabetes melitus tahun 2018 sbanyak 153 jiwa dan ulkus diabetes melitus sebanyak 10 jiwa. Tujuan penelitian ini adalah mampu mengetahui gambaran nyata asuhan keperawatan gerontik ny, J dan Ny.D yang menderita ulkus diabetes melitus dengan masalah gangguan mobilitas fisik di wilayah kerja UPT Puskesmas Air Saga Kabupaten Belitung. Rancangan studi kasus ini adalah deskriptif analitik. Subjek penelitian berjumlah 2 pasien gerontik yaitu Ny. J dan Ny.D dengan ulkusdiabetes melitus di wilayah kerja UPT Puskesmas Air Saga menggunakan pendekatan deskriptif analitik. Hasil pengakajian pada Ny.J dan Ny.D didapatkn bahwa penderita ulkus diabetes melitus yang mengalmi hambatan mobilitas fisik. Ny.J mengeluh kaki kanan sulit digerakkan pada saat beraktivitas, sedangkan Ny.D mengeluh sulit menggerakkan kaki sebelah kiri. Diagnosis keperawatan yang ditemukan adalah gangguan mobilitas fisik berhubungan dengan nyeri. Itervensi dan implementasi pada kedua psien sama yang dilakukan tindakan keperawatan sebanyak 4 kali kunjungan rumah pasien.Hasil akhir evaluasi masalah gangguan mobilitas fisik pada Ny.J dan Ny.D adalah masalah teratasi sebagian ditunjukkan empat dari enam tujuan khusus pada gangguan moilitas fisik dapat teratasi.
Detail Information
Citation
APA Style
ADE SANDRA MAMOLA . (2019).
ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK PADA NY. J DAN N.D YANG MENDERITA ULKUS DIABETES MELITUS DENGAN MASALAH GANGGUAN MOBILITAS FISIK DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS AIR SAGA KABUPATEN BELITUNG ().Poltekkes Belitung:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Belitung
Chicago Style
ADE SANDRA MAMOLA .
ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK PADA NY. J DAN N.D YANG MENDERITA ULKUS DIABETES MELITUS DENGAN MASALAH GANGGUAN MOBILITAS FISIK DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS AIR SAGA KABUPATEN BELITUNG ().Poltekkes Belitung:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Belitung,2019.
MLA Style
ADE SANDRA MAMOLA .
ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK PADA NY. J DAN N.D YANG MENDERITA ULKUS DIABETES MELITUS DENGAN MASALAH GANGGUAN MOBILITAS FISIK DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS AIR SAGA KABUPATEN BELITUNG ().Poltekkes Belitung:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Belitung,2019.
Turabian Style
ADE SANDRA MAMOLA .
ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK PADA NY. J DAN N.D YANG MENDERITA ULKUS DIABETES MELITUS DENGAN MASALAH GANGGUAN MOBILITAS FISIK DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS AIR SAGA KABUPATEN BELITUNG ().Poltekkes Belitung:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Belitung,2019.