ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK NY. R dan NY. S DENGAN MASALAH NYERI AKUT PADA PASIEN HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS AIR SAGA KABUPATEN BELITUNG
Ade Septiandi - Personal Name (Pengarang)
English
2019
: Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang
ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK NY. R dan NY. S DENGAN
MASALAH NYERI AKUT PADA PASIEN HIPERTENSI DI
WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS AIR SAGA
KABUPATEN BELITUNG
Ade Septiandi (2019)
Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Pangkalpinang
Program Studi Diploma III Keperawatan Belitung
Dosen Pembimbing
Nazliansyah, MNS
Retno Nugroho, S.Kep.Ns
ABSTRAK
Hipertensi secara umum adalah kondisi medis terjadinya peningkatan tekanan darah
persistem dimana tekanan sistoliknya diatas 140 mmHg dan distoliknya diatas 90
mmHg. Jenis penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah deskriptif analitik
dengan pendekatan asuhan keperawatan yang meliputi pengkajian, diagnosa
keperawatan, perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi yang dilakukan selama tiga
kali kunjungan pada dua pasien dengan kasus dan masalah keperawatan yang sama,
yaitu pasien hipertensi dengan masalah nyeri akut. Penelitian dilakukan dengan
melakukan wawancara dan pemeriksaan fisik pada tanggal 20 Mei 2017- 29 Mei
2019. Data pengkajian yang didapatkan pada pasien hipertensi dengan masalah nyeri
akut yaitu pasien 1 nyeri dirasakan saat bangun tidur, terasa seperti berdenyutdenyut, kepala sebelah kanan, skala nyeri 4 dan terasa hilang timbul. Lalu, pasien 2
nyeri dirasakan saat beraktivitas, terasa seperti berdenyut-denyut, kepala sebelah
kanan, skala nyeri 4 dan terasa hilang timbul. Perencanaan keperawatan pada kedua
pasien sama yaitu bertujuan untuk mengatasi masalah yang timbul pada pasien
terutama nyeri akut. Pada tahap implementasi nyeri akut ialah lakukan pengkajian
nyeri secara komprehensif termasuk lokasi, karakteristik, durasi, frekuensi kualitas,
dan faktor presipitasi, observasi reaksi non verbal, kaji tipe dan sumber nyeri,
ajarkan tehnik non farmakologi misalnya, relaksasi distraksi, terapi pijat dan
anjurkan pasien untuk minum obat secara teratur.
Kata Kunci: asuhan keperawatan hipertensi, nyeri akut
Detail Information
Bagian
Informasi
Pernyataan Tanggungjawab
Ade Septiandi
Pengarang
Ade Septiandi - Personal Name (Pengarang)
Edisi
No. Panggil
002 SEP 2019
Subyek
Nyeri Akut asuhan keperawatan hipertensi
Klasifikasi
Judul Seri
GMD
Bahasa
English
Penerbit
Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang
Tahun Terbit
2019
Tempat Terbit
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik
Karya Tulis Ilmiah
Citation
APA Style
Ade Septiandi . (2019).
ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK NY. R dan NY. S DENGAN MASALAH NYERI AKUT PADA PASIEN HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS AIR SAGA KABUPATEN BELITUNG ().:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang
Chicago Style
Ade Septiandi .
ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK NY. R dan NY. S DENGAN MASALAH NYERI AKUT PADA PASIEN HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS AIR SAGA KABUPATEN BELITUNG ().:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang,2019.
MLA Style
Ade Septiandi .
ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK NY. R dan NY. S DENGAN MASALAH NYERI AKUT PADA PASIEN HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS AIR SAGA KABUPATEN BELITUNG ().:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang,2019.
Turabian Style
Ade Septiandi .
ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK NY. R dan NY. S DENGAN MASALAH NYERI AKUT PADA PASIEN HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS AIR SAGA KABUPATEN BELITUNG ().:Prodi DIII Keperawatan Poltekkes Pangkalpinang,2019.