Detail Cantuman

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU HAMIL SEBELUM DAN SESUDAH PERTEMUAN I KELAS IBU HAMIL DENGAN METODE MONOPOLI DI PUSKESMAS GERUNGGANG KOTA PANGKALPINANG TAHUN 2016

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU HAMIL SEBELUM DAN SESUDAH PERTEMUAN I KELAS IBU HAMIL DENGAN METODE MONOPOLI DI PUSKESMAS GERUNGGANG KOTA PANGKALPINANG TAHUN 2016


ABSTRAK
DIPLOMA III KEBIDANAN
JURUSAN KEBIDANAN PANGKALPINANG
Karya Tulis Ilmiah, Juni 2015
MERRI KRISNA
NIM:12340040
Gambaran Pengetahuan Ibu Hamil Sebelum Dan Sesudah Pertemuan I Kelas Ibu
Hamil Dengan Metode Monopoli Di Puskesmas Gerunggang Kota
Pangkalpinang Tahun 2016
Vi+ 73 halaman+ 10 table+ 6 lampiran
Latar Belakang: Kelas ibu hamil adalah saranan untuk belajar bersama tentang
kesehatan bagi ibu hamil, dalam bentuk tatap muka dalam kelompok yang bertujuan
untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan ibu-ibu mengenai kehamilan,
perawata kehamilan, persalinan, perawatan nifas, perawatan bayi baru lahir, mitos,
penyakit menular dan akte kelahiran.
Tujuan: Untuk Mendiskripsikan gambaran pengetahuan ibu hamil sebelum dan
sesudah pertemuan I kelas ibu hamil dengan metode monopoli di Puskesmas
Gerunggang pangkalpinang.
Metode Penelitian: Jenis penelitian ini merupakan jenis penelitian Pre Eksperiment
One Group Pre Test Post Test, lokasi penelitian dilakukan di Puskesmas Gerunggang
Pangkalpinang dan dilaksanakan pada bulan juni 2016. Sampelnya adalah ibu hamil
trimester I yang datang mengikuti kelas ibu hamil dengan jumlah sampel 37
responden. Analisis yang digunakan adalah Analisis Univariat dengan menggunakan
instrument papan monopoli dan kuesioner.
Hasil Penelitian: Dari hasil penelitian diketahui bahwa sebelum di berikan permainan
monopoli tidak ada responden yang berpengetahuan baik.Sedangkan setelah di
berikan permainan monopoli ada responden yang berpengetahuan baik sebanyak 29
responden (79%). Jadi ada peningkatan yang signifikan sebelum diberikan permainan
monopoli dan sesudah diberikan permainan monopoli.
Kesimpulan: Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan pengetahuan ibu hamil
sebelum di berikan permainan monopoli dikategorikan cukup sedangkan sesudah
diberikan permainan monopoli dikategorikan menjadi baik.
Kata Kunci : Puskesmas Gerunggang Kota Pangkapinang, Metode Monopoli, Kelas ibu hamil, Metode Penyuluhan
Daftar Pustaka : 2016 (2007-2015)


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Merri Krisna
Pengarang Merri Krisna - Personal Name (Pengarang)
Marlina Santi, S.ST.M.Kes - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Rizka Marcely, SST - Personal Name (Dosen Pembimbing 2)
Edisi
No. Panggil 013 KRI 2016
Subyek Kelas Ibu Hamil
Puskesmas Gerunggang Kota Pangkapinang
Metode Penyuluhan
Metode Monopoli
Klasifikasi
Judul Seri
GMD
Bahasa English
Penerbit Prodi DIII Kebidanan Poltekkes Pangkalpinang
Tahun Terbit 2016
Tempat Terbit Poltekkes Pangkalpinang
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik Karya Tulis Ilmiah


Citation

Merri Krisna. (2016).GAMBARAN PENGETAHUAN IBU HAMIL SEBELUM DAN SESUDAH PERTEMUAN I KELAS IBU HAMIL DENGAN METODE MONOPOLI DI PUSKESMAS GERUNGGANG KOTA PANGKALPINANG TAHUN 2016().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Kebidanan Poltekkes Pangkalpinang

Merri Krisna.GAMBARAN PENGETAHUAN IBU HAMIL SEBELUM DAN SESUDAH PERTEMUAN I KELAS IBU HAMIL DENGAN METODE MONOPOLI DI PUSKESMAS GERUNGGANG KOTA PANGKALPINANG TAHUN 2016().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Kebidanan Poltekkes Pangkalpinang,2016.

Merri Krisna.GAMBARAN PENGETAHUAN IBU HAMIL SEBELUM DAN SESUDAH PERTEMUAN I KELAS IBU HAMIL DENGAN METODE MONOPOLI DI PUSKESMAS GERUNGGANG KOTA PANGKALPINANG TAHUN 2016().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Kebidanan Poltekkes Pangkalpinang,2016.

Merri Krisna.GAMBARAN PENGETAHUAN IBU HAMIL SEBELUM DAN SESUDAH PERTEMUAN I KELAS IBU HAMIL DENGAN METODE MONOPOLI DI PUSKESMAS GERUNGGANG KOTA PANGKALPINANG TAHUN 2016().Poltekkes Pangkalpinang:Prodi DIII Kebidanan Poltekkes Pangkalpinang,2016.

 



Homepage Info

Welcome To SETIADI (Senayan Sistem Elektronik Tesis dan Disertasi) Online Public Access Catalog (OPAC). Use OPAC to search collection in our library.

Media Sosial / Kanal

Facebook PERPUSTAKAAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Official
Youtube PERPUSTAKAAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Official
Instagram PERPUSTAKAAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Official

Address

Developer SETIADI Basecamp
Kp Kebon Kopi Kav 37 Rt 8 Rw 4
Kelurahan Pondok Betung, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan
E: admin@slimsetd.id